Senin, 31 Agustus 2009

Workshop Auditing Oracle Database


Workshop Auditing Oracle Database adalah Workshop yang diselenggarakan oleh Laboratorium Pengembangan Aplikasi Database Universitas Gunadarma. Materinya berisi konsep Database di dalam oracle 9i, Menciptakan user-user di dalam suatu DBMS, Menggunakan statement GRANT dan REVOKE untuk memberikan dan mencabut Object Privileges, Mengetahui fungsi dan tujuan dan cara dari Auditing Database ,Mengetahui informasi yang terdapat dalam proses Audit, Mengetahui cara mengaktifkan dan menonaktifkan Auditing, Mengetahui cara mengatur tipe dari proses auditing, Mengetahui cara mengawasi dan melindungi hasil dari proses Audit setelah mengikuti workshop materi ini diharapkan para peserta dapat mengetahui cara mengelola proses auditing.


sumber : http://ugpedia.gunadarma.ac.id/content/162/2959/id/workshop-auditing-oracle-database.html

Tidak ada komentar: