Dom yang menyajikan sebuah dokumen XML sebagai struktur pohon.
- x.firstchild : anak/turunan pertama dari x
- x.lastchild : anak/turunan terakhir dari x
- x.childnodes[a] : anak/turunan ke (a) dari x
- x.parentnode : parent dari x / satu tingkat diatas x
- x.innerHTML : teks nilai x
- x.nodeName : nama dari x
- x.nodevalue : nilai dari x
- x.attributes : atribut dari node x
Contoh yang didalamnya terdapat beberapa properties DOM :
use_dom.html
<html>
<head>
<script language="JavaScript">
var obj = document.childNodes[0].childNodes[1].firstChild;
obj.style.color = "red";
</script>
<body>
<div> Wassup Bro? </div>
<p>I'm Fine bro...! </p>
</body>
</html>
penjelasan : var obj pada script Javascript menunjuk kepada tag div dalam file HTML tsb.
Dibawah ini merupakan “tree” form dari file HTML diatas :
document|--html
|--head
|--body
|--div
|--p
jadi untuk mencapai tag 'div' diperlukan beberapa tahap :
1. mulai dari yang paling atas ("document");
2. turun ke cabang utama − tag <html> , atau "document.childNodes[0]";
3. lalu ke sub-cabang kedua − tag <body> , atau "document.childNodes[0].childNodes[1]";
4. lalu ke <div> − "document.childNodes[0].childNodes[1].childNodes[0]";
1 komentar:
thx
Posting Komentar